Hari Besar

Apel pembukaan HGN 2023 SMP Ma'arif Imogiri
Hari Besar

Apel HGN 2023: Guru SMP Ma’arif Imogiri perlu miliki sertifikat kompetensi

Imogiri, Smpmaarifimogiri.sch.id–Guru SMP Ma’arif Imogiri harus dapat memastikan kompetensi yang dimilikinya. Kepastian ini dalam wujud pengakuan legalitasnya yang ditandai dengan kepemilikan sertifikat keahlian. Demikian disampaikan Kepala SMP Ma’arif Imogiri, Sabjan Badio, pada apel pembukaan peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2023, Sabtu (25/11). “Memang, kita memiliki ijazah. Akan tetapi, hal tersebut baru gambaran umum dari kompetensi […]

Baca selanjutnya >>
Suasana halalbihalal guru dan karyawan Pokja 12 Imogiri Bantul.
Hari Besar

Halalbihalal tradisi penting Indonesia

Imogiri, Smpmaarifimogiri.sch.id–Halalbihalal atau syawalan merupakan tradisi masyarakat Indonesia yang tidak ditemukan di negara-negara lain. Tradisi ini penting dijaga dan tidak perlu diperdebatkan. Demikian disampaikan Kepala Dinas Dikpora Kabupaten Bantul, Drs. Isdarmoko, M.Pd., M.M.Par., saat memberi sambutan sekaligus pembinaan pada acara syawalan guru dan karyawan se-Pokja 12 Imogiri, Sabtu (13/5). Kendati demikian, Isdarmoko mengaskan bahwa bermaaf-maafatan […]

Baca selanjutnya >>
Guru-Karyawan Hari Besar

Hari Guru Nasional 2022: guru dan karyawan Ma’arif dituntut berinovasi, tidak sekadar iterasi

Imogiri, Smpmaarifimogiri.sch.id–Guru dan karyawan dituntut untuk selalu berinovasi, sebagaimana tema pada Hari Guru Nasional 2022 ini. Inovasi lawannya iterasi, pengulangan yang begitu-begitu saja. Demikian disampaikan oleh Kepala SMP Ma’arif Imogiri, Sabjan Badio, pada apel peringatan Hari Guru Nasional 2022. Hadir pada apel tersebut seluruh guru dan karyawan SMP Ma’arif Imogiri. Masih menurut Sabjan, inovasi dikaitkan […]

Baca selanjutnya >>
Hari Besar

Ini dia aksi siswa SMP Ma’arif Imogiri pada Peringatan Hari Kartini 2015

Imogiri, Smpmaarifimogiri.sch.id—Kartini adalah Pahlawan Nasional Indonesia yang berkontribusi besar atas akses pendidikan perempuan Indonesia. Untuk memperingati jasa-jasanya, hari lahirnya, 21 April 1879, diperingati sebagai hari besar nasional. Dalam rangka ikut memeriahkan peringatan tersebut, civitas akademika SMP Ma’arif Imogiri menggelar berbagai perlombaan. Berikut jepretan kemeriahan kegiatan tersebut. Lomba ketangkasan bersepeda. Lomba ketangkasan bersepeda. Lari karung. Tarik […]

Baca selanjutnya >>
Hari Besar

Peringati Hari Kartini SMP Ma’arif Imogiri jalin keakraban guru-siswa

Bantul–Harti Kartini jatuh pada tanggal 21 April tiap-tiap tahun. Pemilihan tanggal ini sesuai hari kelahiran R.A. Kartini, 21 April 1879. Peringatan hari lahir tokoh pendidikan dan pergerakan perempuan ini digelar meriah setiap tahunnya. Dalam rangka ikut memeriahkan peringatan Hari Kartini tersebut, SMP Ma’arif Imogiri mengagendakan serangkaian lomba dan makan bersama pada Senin (20/4). Kepala SMP […]

Baca selanjutnya >>